Cara Beli Paket Owsem

Saat ini cara membeli paket owsem lagi trend karena mengingat kuota dalam paket ini memang sangat banyak jika dibandingkan dengan harga paket yang relatif sangat murah. Paket Owsem merupakan salah satu produk kartu Axis yang diminati oleh banyak orang khususnya kalangan pecinta internet. Alasan yang pertama tentu saja karena paket owsem ini harganya sangat terjangkau dan hadir dengan kuota yang banyak.

Paket owsem ini bisa diaktifkan dengan pulsa senilai 80.00 ribu sja sudah bisa mendapatkan kuota sebanyak 12 Gb. Tentu saja hal ini tergolong sangat murah jika kita melakukan perbandingan dengan harga standar paket yang disediakan operator lainnya.

Ada beberapa cara yang bisa kita lakukan untuk mengaktifkan paket ini, Selain dari penggunaan aplikasi untuk mengaktifkannya, kita juga bisa melakukannya melalui panggilan/Dial langsung di android milik sobat.

Jika sobat penasaaran seperti apa, cara berikut ini silahkan sobat lakukan untuk mengaktifkan paket Owsem dengan cara yang pertama melalui Dial/ panggilan
 :

  1. Silahkan sobat ketikan kode dial  di *123# lalu klik untuk memanggil / calling.
  2. Setelah melakukan dial sesuai dengan langkah di atas, maka sobat akan melihat beberapa menu yang tersedia dalam paket tersebut, silahkan pilih Paket Owsem Axis 
  3. Setelah memilih, sobat hanya akan mengikuti petunjuk yang tersedia yang menyatakan bahwa sobat ingin membeli paket tersebut hingga sobat menerima pesan bahwa Anda telah berhasil mengaktifkan paket Owsem. Selesai.

Selain cara di atas, sobat juga mengaktifkan paket owsem ini Via AxixNet, caranya sebagai berikut :


  1. Langkah pertama sobat tinggal membuka aplikasi browser yang terdapat di handphone android milk sobat.
  2. Masukkan alamat berikut “https://www.axisnet.id/aplikasi-dan-konten/axisnet” (tanpa tanda kutip)
  3. Setelah memasuki web, maka akan muncul berbagai macam menu di halaman paling utama tersebut lalu sobat pilih menu paket dan pilih paket internet.
  4. Selanjutnya sobat pilih paket bronet owsem axis 
  5. Pilihan yang tampil yaitu menu paket 1Gb atau 2 Gb, di sini sobat tinggal memilih jumlah kuota yang sobat inginkan.
  6. Silahkan sobat melakukan pilihan dengan mengklik paket yang tersedia untuk membelinya.


Demikian informasi mengenai  Cara Beli Paket Owsem  Semoga ulasan ini bisa bermanfaat bagi para pembaca. Jika terdapat info yang kurang dimengerti, silahkan tinggalkan pesan pada kolom komentar di bawah dan Silahkan share jika informasi ini bisa bermanfaat bagi teman yang lain. Sampai ketemu di artikel selanjutnya.

a

0 Response to "Cara Beli Paket Owsem"

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel